Inilah Langkah Mudah Mengganti Set Default Paper menjadi A4
Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai cara mudah untuk mengganti Set Default Paper menjadi A4, mungkin masih belum banyak yang faham atau bisa mengganti hal ini, untuk itu disini saya akan sedikit sharing tentang mesin fotocopy secara detail.
Daftar isi [Tampil]
Inilah Langkah Mudah Mengganti Set Default Paper menjadi A4 - Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai cara mudah untuk mengganti Set Default Paper menjadi A4, mungkin masih belum banyak yang faham atau bisa mengganti hal ini, untuk itu disini saya akan sedikit sharing tentang mesin fotocopy secara detail.
Dengan mengset default paper sobat tidak perlu repot - repot mencari kaset A4, selain itu dengan set default paper akan memberikan kemudahan kepada anda ketika didalam laci kertas terdapat 2 ukuran yang berbeda, Misalnya A4 dan LEGAL, ketika anda mngcopy kertas A4 maka paper select akan langsung berubah menjadi A4 secara otomatis, dan ketika mengkopi LEGAL maka otomatis juga akan berubah menjadi LEGAL.
Menjelaskan mengenai mesin fotocopy, Berikut Langkah Mudah Mengganti Set Default Paper menjadi A4 :
1. Klik paper select
2. Klik A4 dan klik Done
3. Pencet Bintang ( additional function)
4. Copy Setting
5. Store Paper
6. Pilih A4
7. Klik Yes
8. selesai
Demikianlah informasi mengenai Langkah Mudah Mengganti Set Default Paper menjadi A4. Semoa artikel yang kami berikan ini bisa bermanfaat bagi Anda, jika artikel yang kami tulis ini membantu Anda, maka sudi kiranya untuk membagikan ke teman-teman Anda dengan menekan tombol berbagi di bawah ini. Terima kasih.
0 Response to "Inilah Langkah Mudah Mengganti Set Default Paper menjadi A4"
Post a Comment